Kabar Desa
Muspika Sukapura Probolinggo bagikan Bantuan Beras
Memontum Probolinggo – Jajaran Koramil 0820/08 Sukapura bersama Polsek Sukapura, bersinergi dengan melangkah bersama bakti bagimu Negeri untuk meringankan beban masyarakat dengan membagikan bantuan beras kepada warga yang terdampak PPKM Level 4, Sabtu (24/07)
“Merupakan wujud kebersamaan TNI Polri di wilayah Kecamatan Sukapura Kabupaten Probolinggo, untuk memberikan bantuan beras agar bisa meringankan beban masyarakat saat pemberlakuan PPKM,” terang Babinsa 0820/08 Sukapura, Sertu Nanang.
Baca Juga:
Selain memberikan bantuan beras, kami TNI Polri, juga memberikan masker. “Kami tidak pernah bosan mengingatkan dan mengedukasi masyarakat untuk selalu mematuhi peraturan pemerintah agar tetap disiplin protokol kesehatan, dengan secara door to door sambil memberikan bantuan, semoga masyarakat bisa lebih sadar untuk mematuhi protokol kesehatan,” jelas Kanit Babinkamtibmas Polsek Sukapura, Aiptu Ichwan Purbo. (geo/ed2)
- Probolinggo3 minggu
Pj Wali Kota Probolinggo bersama Polresta Rakor Percepatan Swasembada Pangan
- Probolinggo2 minggu
Pemkab Probolinggo Gelar Internalisasi Manajemen Risiko dan Advokasi Audit Center
- Politik4 hari
Pj Wali Kota Probolinggo bersama Forkopimda Ikuti Jalan Sehat Menuju Demokrasi Bersih Pilkada 2024
- Pendidikan4 hari
Tingkatkan Kepedulian dan Pelestarian Flora dan Fauna Indonesia, DLH Probolinggo Gelar Lomba Tingkat SD
- Pemerintahan6 hari
Perancangan Perundangan Perwali, Pj Wali Kota Probolinggo Ingatkan Kolaborasi dan Diskusi